ISTILAH BIOTEKNOLOGI PERTANIAN
Bioteknologi adalah cabang ilmu yang mempelajari pemanfaatan makhluk hidup (bakteri, fungi, virus, dan lain-lain) maupun produk dari makhluk hidup (enzim, alkohol) dalam proses produksi untuk menghasilkan barang dan jasa. Dewasa ini, perkembangan bioteknologi tidak hanya didasari pada biologi semata, tetapi juga pada ilmu-ilmu terapan dan murni lain, seperti biokimia, komputer, biologi molekular, mikrobiologi, genetika, kimia, matematika, dan lain sebagainya. Dengan kata lain, bioteknologi adalah ilmu terapan yang menggabungkan berbagai cabang ilmu dalam proses produksi barang dan jasa.
Perubahan sifat Biologis melalui rekayasa genetika tersebut menyebabkan "lahirnya organisme baru" produk bioteknologi dengan sifat - sifat yang menguntungkan bagi manusia. Produk bioteknologi, antara lain:
* Jagung resisten hama serangga
* Kapas resisten hama serangga
* Pepaya resisten virus
* Enzim pemacu produksi susu pada sapi
* Padi mengandung vitamin A
* Pisang mengandung vaksin hepatitis
Berikut Kamus Bioteknologi Pertanian yang merupakan kumpulan dari kata-kata
bioteknologi pertanian semoga bisa dijadikan bahan referensi
download now!!!
Kamus Bioteknologi
Rabu, 29 Desember 2010
Jumat, 17 Desember 2010
Kisi - Kisi EKoper
Kisi2 EKOLOGI PERTANIAN bisa di download disini
tetapi ingat ini hanya kisi - kisi..
jadi jangan terpancang pada kisi - kisi..
pelajari semua yang ada di modul!!!
download
tetapi ingat ini hanya kisi - kisi..
jadi jangan terpancang pada kisi - kisi..
pelajari semua yang ada di modul!!!
download
Kamis, 16 Desember 2010
Minggu, 12 Desember 2010
Modul praktikum TPT 2009
Dikarenakan Modul TPT 2010 belum dibuat
temen2 skalian yang ingin modul 2009
bisa download di bawah ini
download
temen2 skalian yang ingin modul 2009
bisa download di bawah ini
download
Langganan:
Postingan (Atom)